Rusia: Sejak Dua Tahun Lalu, Amerika Memulai Produksi Rudal Terlarang
Kementerian Pertahanan Rusia mengatakan Amerika selalu menuduh negaranya membangun rudal nuklir jarak menengah yang dilarang oleh perjanjian Intermediate-Range Nuclear Forces (INF). Padahal Amerika sendiri oleh Rusia disebut sudah dua tahun…