Ilmuwan USAF Ciptakan Logam Cair Ala Terminator
Para ilmuwan Amerika mengembangkan sistem logam cair mirip seperti yang ada dalam film Terminator. Logam ini dapat diregangkan, ditekuk, dilipat, atau diremas tanpa menghilangkan sifatnya. Bahan konduktif mengubah sifat mereka…