BAE Systems Inggris
Perusahaan pertahanan Inggris BAE Systems akan menempati posisi keempat, dengan penjualan diharapkan mencapai sekitar US$25 miliar. Selama periode ini, BAE akan fokus pada peningkatan M2 Bradley IFV, Paladin PIM/M109A7 self-propelled artillery systems, BvS206 and BvS210 cross-country vehicles, CV90 IFV dan AMPV (Armored Multi-Purpose Vehicle APC.